Ada harmoni edukasi dalam kisah cerita antara alam nyata dan goib ditengah masyarakat. Menurut cerita, Kangjeng Ratu Kidul sangat terpikat dengan Panembahan Senopati yang mampu menembus dimensi alam gaib.
Telah banyak bersliweran kabar, informasi, cerita legenda dan hikayat tentang keberadaan abdi dalem Kraton MAJAPAHIT (WILWATIKTA) yang bernama SABDO PALON dan NAYA GENGGONG. Dari yang bersifat sangat halus hingga yang berisi SUMPAH SERAPAH yang bersangkutan di era runtuhnya MAJAPAHIT. Belum lagi terbitnya saduran buku-buku baik berupa ajaran atau ramalan yang mengatas namakan dua abdi ini, tetapi semuanya tidak dapat menunjukkan rujukan asli dari sumber ceritanya.
Bukan dajal yg turun ke nusantara untuk mengabarkan tentang kiamat seperti halnya yg tlh bnyk di singgung dlm brbagai ulasan sejarah nusantara. Sudah menjadi pengetahuan umum bagi umat Islam tentang tanda tanda kiamat,yg di antara salah satunya adalah akan mumcul dajal ke bumi. Sabdopalon noyogenggong adalah tokoh besar di kerajaan majapahit,beliau berdua adalah perwujudan gaib yg nyata. Beliau berdua adalah penasehat kerajaan majapahit yg senantiasa mendampingi PRABU BRAWIJAYA V dlm mengatur kepemerintahan MAJAPAHIT yg tersohor di nusantara ini.
Boleh
percaya boleh tidak, sebagian besar masyarakat Indonesia masih percaya
dengan yang namanya ramalan, bahkan tidak sedikit orang yang
mendeklarasikan dirinya sebagai peramal dan berusaha meraup materi dari
profesinya tersebut. Ramalan biasanya akan dikenal dan dipercaya
apabila ramalan itu terbukti kebenarannya, jika tidak maka hanya akan
dianggap omong kosong belaka. Dari banyaknya ramalan yang beredar di
masyarakat, ramalan Joyoboyo adalah yang paling dipercaya dan paling
banyak dijadikan rujukan. Siapakah sebenarnya Joyoboyo sehingga
ramalannya banyak diperhitungkan orang? Apakah peristiwa akhir-akhir
ini juga bagian dari ramalan Joyoboyo?
Copyright 2009 - Dayu Share
Blogspot Theme designed by: Ray Creations, Provided By Free Website Templates | Freethemes4all.com | SEO Design